WELCOME TO RUMAH ANTHARES







Cari Blog Ini

Jumat, 24 September 2010

CLBK (Cinta Lama Berbasis Kompetensi) >> part 2

Aku tidak mungkin bisa lupa malam itu. suatu malam 6 tahun yang lalu. Dua hari setelah OSPEK selesai. Sebenarnya malam itu biasa saja. tapi, berubah jadi luar biasa ketika sebuah sms yang sangat tak diduga datang dari orang yang tak terduga.

Aku sedang berbaring di atas ranjang empukku. Menghayal. Entah menghayalkan apa. Malam ini sedang mati lampu--sudah tiga bulan terakhir pemerintah kota menetapkan jadwal pemadaman listrik dua kali seminggu. Jadi, tidak ada yang bisa dikerjakan selain baring dan menghayal. tiba-tiba HPku berdering. Aku yang sedang asyik melamun sontak terlonjak kaget. lamunanku buyar.
aku meraih HP itu. nomor tak di kenal tampil di layarnya.

maaf klo mengganggu.

cma mo knalan. q Nazar.
mngkin U tdk knal siapa aq
q tau No.mu dri tmanq "dodo"
kmu jg knal dia kn?

aku terdiam sejenak. seperti tidak percaya dengan apa yang barusan kubaca. Nazar?? mengirimiku pesan?? mau kenalan?? ya, ampun! ini bukan mimpi, kan? aku memang tidak tau siapa cowok itu. aku tidak tau bagaimana wajahnya. tapi, membaca sekali lagi isi smsnya, oh, tuhan! membuatku sumringah. bukan apanya, berhubung aku mahasiswa baru di kampus, mendapat sms seperti ini adalah sebuah prestasi yang membanggakan. berhubung, aduh, bagaimana aku harus menjelaskannya? ada paham di kampus anak baru yang paling banyak didekati cowok-cowok berarti dia yang memegang predikat 'paling' untuk di angkatannya. dan sekarang aku mendapat sms misterius. hm... bukankah itu prestasi? palagi, selama 18 tahun hidupku, aku belum pernah ditembak cowok. jadi, ada kebahagiaan tersendiri.
jari-jariku lincah mengetik sms balasan secepat mungkin

oh, q tau kok siapa kmu.

slm knal jga dari qa :)
1 lg. salam bwt Dodo

aku bohong. tidak masalah. nanti lah besok di kampus aku cari tahu siapa orangnya. aku bisa tanya pada Yana. dia kan ketua tingkat jadi dia banyak hafal nama dan wajah anak-anak baru. aku kembali tersenyum.

Sudah sejak pagi aku mengamati semua teman-temanku sesame angkatan 2008. Aku sedang penasaran mencari sosok orang yang mengirimkan pesan padaku tadi malam. Aku pikir tidak akan sulit menemukannya. Setelah berbalas sms yang memakan waktu kurang lebih satu jam tadi malam, aku pikir dia pasti akan menyapaku dan menyinggung masalah percahkapan semalam saat ia melihatku. Tapi, kayaknya sekarang aku tidak bisa berpikir bahwa ini adalah hal yang mudah. Tidak satu pun dari teman-teman yang ku temui hari ini menunjukkan ciri-ciri dia lah pengirim sms itu. oh, apakah aku tertipu? hupfh.... aku menghembuskan napas kekecewaan.

akhirnya sore datang tanpa dirasa. kesibukan kuliah dan nongkrong bareng teman-teman dikampus membuat waktu terasa berjalan sangat cepat. sepertinya aku mulai suka dengan dunia baruku ini. tidak seburuk bayanganku kayaknya. aku bisa punya banyak teman yang baik-baik di sini. ah, satu hal penting. sekarang aku bahkan sudah punya sebuah gank. tapi, kami menolak menyebutnya gank. walaupun semua orang mensinyalir ini adalah sebuah gank. kami hanya 9 sahabat. itu saja.

aku berjalan gontai menusuri koridor kedung perkuliahanku di lantai dua, berusaha mengkuti langkah kedelapan sahabatku yang masih penuh energi. tapi, aku tetap saja tertinggal di belakang. setelah semua aktivitas selesai, aku baru merasakan betapa lelahnya tubuhku hari ini dan aku butuh istirahat. ini sudah pukul lima sore. aku butuh kamarku yang berantakan sebagai tempat istirahat yang paling nyaman.

di dekat tangga beberapa anak cowok 08 sedang bercengkrama. entah apa yang sedang mereka bicarakan. tapi, sepertinya mereka tidak punya niat untuk segera pulang.

"waduh, sudah mau pulang, nih?" sapa salah seorang diantara mereka yang diikuti rentetan kalimat dari yang lain. yah, sebagai anak-anak yang dengan cepat mencapai kepopuleran, kami bersembilan sudah sangat di kenal di angkatan kami. bahkan sudah merambah ke para senior.

"iya. sudah mau pulang. capek di kampus seharian." aku tersenyum "kalian juga pulang, gih. bantu mama angkat air di rumah." candaku. mereka menimpali dengan tawa.

"aku duluan, ya." aku mengangkat satu tangan sebagai salam perpisahan

"Eh, Abia kirim salam buat kamu. katanya kalian dulu satu tempat kursus, ya?" seorang diantara gerombolan anak 08 itu menegurku.

"eh?oh, iya. dia tema kursusku. Abia yang anak SMA Prada kan? temannya Dodo, kan?" aku balik bertanya--memastikan. hm... sekarang aku tau siapa yang namanya Nazar. aku tersenyum padanya. senyuman yang punya arti ganda. senyum sebagai sapaan ramah dan senyum pertanda aku girang karena sudah tau siapa orang yang kucari-cari.

"makasih, ya. aku balik duluan." sekali lagi aku tersenyum dan beranjak menuruni tangga.

sepanjang jalan aku masih senyum-senyum sendiri. untung kampus sudah sunyi. kalau tidak, aku bisa di judge negatif nih. mau gimaa lagi. aku masih shok. ternyata cowok bernama NAzar itu tidak lain tidak buakan adalah cowok yag menolongku waktu OSPEK dulu. hahahahaaa.... buakakah itu takdir?? hm... kayaknya kedepannya akan jadi lebih seru nih.

$ $ $




Rabu, 22 September 2010

preference

Grammar Assignment

P R E F E R E N C E

WRITEN BY:

GROUP 6

1. ZAKRIDATUL AGUSMANIAR RANE (A1D2 08018)

2. ASTRINA LATAEWA

3. LD. MUH. YUSUF

4. LA ODE SAFIRUN

ENGLISH LEARNING AND TEACHING

TEACHER TRAINING AND EDUCATIONAL FACULTY

UNHALU

2009







PREFERENCE

A. DEFINITION

Preference is a sentece that show a choise. Sometimes we need to state a preference when someone makes makes a suggestion, offers something or asks your opinion about what to do. we use preference to state our choise politely.

B. KIND OF PREFERENCE

Basically, there are four kinds of preference. They are ‘prefer...; would rather...; like...better than...; and would prefer...’.

1. PREFER...

a. Prefer...to...

‘Prefer... to...’ is followed by ‘verb1+ing’. But, prefer...to... can also be followed by noun.

1. Followed by ‘Verb+ing

Pattern : Prefer + gerund + To + gerund

Example :

- I prefer cooking to sewing in my spare time (correct)

I prefer cook to sew in my spare time (incorrect)

- He prefers swimming to dancing (correct)

He prefers swim to dance (incorrect)

- Alex prefers reading a book to watchung TV (correct)

Alex prefers read book to watc TV (incorrect)

2. Followed by noun

Pattern : Subject + Prefer + noun + To + Gerund

Example :

- I prefer tea to coffee (correct)

I prefer tea than coffee (incorrect)

- My mother prefers donut to hamburger (correct)

My mother prefers donut better than hamburger (incorrect)

- My son prefers fish to beef (correct)

My son prefers fish rather than beef (incorrect)

Study the differences in stucture after prefer. We say:

- I prefer something to something else

- I prefer doing something to doing something else

*The using of ‘prefer’ to express preference in the past:

The word ‘prefer’ has to get suffix ‘-ed’. So, the past equivalent of I prefer cooking to sewing would be I prefered cooking to sweing

b. Prefer... instead of...

‘prefer...instead of...’ always followed by ‘Verb+ing’

Pattern : Subject + Prefer + Verb-ing + Instead of + Verb-ing

Example :

- His sister prefers to reading a book instead of watching TV (correct)

- His sister prefers to read a book instead of watch TV (incorrect)

- They prefer to playing basket ball instead of swimming (correct)

- They prefer to play basket ball instead of swimming (incorrect)

2. WOULD RATHER...

Remember that the phrase would rather is similar to a modal. Although would rather appears to be a past, it expresses preference in present and future times. Avoid using an infinitive or an –ing form instead of verb word.

Example : I would rather sleep (correct)

I would rather sleeping (incorrect)

I would rather to sleep (incorrect)

a. Would rather... than...

‘would rather... than...’ is fellowed by Verb1.

Pattern : Subject + Would rather + Verb1 + than + Verb1

Example :

- He would rather play game than badminton (correct)

- He would rather playing game than badminton (incorrect)

- We would rather read a book than play chess (correct)

- We would rather to read a book than to playi chess (incorrect)

- They would rather eat fish than beef for dinner (correct)

- They would rather eating fish than beef for dinner (incorrect)

b. Would rather... instead of...

‘would rather... instead of...’ is followed by Verb1

Pattern : Subject + would rather + Verb1 + instead of + Verb1

Example :

- I would rather go to the museum instead of stay at home on Saturday (correct)

- I would rather going to the museum instead of staying at home on Saturday (incorrect)

- She would rather stay at home instead of go to the party (correct)

- She would rather to stay at home instead of to go to the party (incorrect)

c. Would rather... that...

Remember that when the preference is for another person or thing, would rather that introduces a clause. The other person or thing is subject of clause. Although the verb is past tense, the preference is for present or future time.

Avoid using a present verb, a verb word or should instead of a past verb. Avoid also using don’t instead of didn’t.

Pattern : Subject + would rather that... VerbII

Example :

- We would rather that you bring the box (incorrect)

- We would rather that you should bring the box (incorrect)

- We eould rather that you didn’t bring the box (correct)

NOTE:

would rather can’t express preferences in the past. So, the past equivalent of ‘He would rather read a book than playing chess’ would be:

- He preferred reading a book to playing chess OR

- He liked reading a book better than playing chess.

3. LIKE... BETTER THAN...

‘Like... better than...’ is followed by Noun or ‘Verb1 + ing’

a. Followed by noun:

Pattern : Subject + like(s) + Noun + better than + Noun

Example :

- I like Mango better than orange. (correct)

- I like Mango than orange. (incorrect)

- She likes apple better than pineapple. (correct)

- She likes apple to pineapple. (incorrect)

b. Followed by gerund

Pattern : Subject + like + Verb-ing + better than + Verb-ing

Example :

- I like reading a commic better than playing football (correct)

- I like read a commic better than play football (incorrect)

- He likes reading better than watching TV (correct)

- He likes reads better than watching TV (incorrect)

- They like typing better than writing (correct)

- They like to type better than to write (incorrect)

*The using of ‘like’ to express preference in the past:

The word ‘like’ has to get suffix ‘-ed’. So, the past equivalent of ‘they like typing better than writing’ would be ‘they liked typing better than writing’.

4. WOULD PREFER...

a. Would prefer... rather than...

‘would prefer... rather than...’ is followed by Verb1

Pattern : Subject + Would prefer + To Verb1 + rather than + To Verb1

Example :

- My grand mother would prefer to play chess rather than to swim (correct)

- My grand mother would prefer play chess rather than swim (incorrect)

- We would prefer to cook rather than to do the dishes (correct)

- We would prefer cooking rather than doing the dishes (incorrect)

b. Would prefer... instead of...

Pattern : Subject + Would prefer + Verb1 + Instead of + Verb-ing

Example :

- My grand mother would prefer play chess instead of swimming (correct)

- My grand mother would prefer to play chess instead of swimming (incorrect)

- We would prefer cook instead of doing the dishes (correct)

- We would prefer cook instead of do the dishes (incorrect)

BIBLIOGRAPHY

Beare, Kenneth. 2008. Stating a Preference. www.KennethBare.about.com

Martinet. 1986. A Practical English Grammar. New York: Oxford University Press.

Rohmana, dkk. 2008. Hand Out Grammar 3. Unaaha. UNILAKI

Sudrajat. 1997. Quick Reading Quick Speaking. Bandung: M2S Bandung

Love is...
© Rumah Anthares - Template by Blogger Sablonlari - Font by Fontspace